Selasa, 22 Oktober 2013

23 Oktober

ada yang tak dimengerti
saat payung melindungi dari hujan
saat hujan berikan kesempatan payung untuk mendekat
namun setelah payung dekat ada hal yang tak kumengerti
angin pun mendekat bagai benteng menjulang
tinggi dan sulit dicapai
          namun rintik hujan itu indah dan selalu dinanti kehadirannya
          bawakan nyanyian indah yang disebut gerimis
          indah didengar dan dilihat , membawa ke dunia khayalan yang tak mengenal batasan




                                                                                                                                          by: 11

Tidak ada komentar:

Posting Komentar